• Hubungi Kami
  • Pasang Iklan
  • Redaksi
Sabtu, Januari 31, 2026
Bacajambi.id
  • Login
  • RAGAM
  • ADVERTORIAL
  • DAERAH
  • KESEHATAN
  • OLAHRAGA
  • OPINI
  • SELEBRITIS
  • HUKRIM
  • OPINI
  • PEMERINTAHAN
  • PENDIDIKAN
  • RAGAM
  • ADVERTORIAL
  • DAERAH
  • KESEHATAN
  • OLAHRAGA
  • OPINI
  • SELEBRITIS
  • HUKRIM
  • OPINI
  • PEMERINTAHAN
  • PENDIDIKAN
No Result
View All Result
Bacajambi.id

Bupati Fadhil Arief Resmikan Launching Aplikasi SRIKANDI

Baca Jambi by Baca Jambi
25 November 2025
in BATANGHARI
0
Bupati Fadhil Arief Resmikan Launching Aplikasi SRIKANDI

Batang Hari – Pemerintah Kabupaten Batang Hari resmi meluncurkan Aplikasi SRIKANDI (Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi) dalam sebuah acara yang dipimpin langsung oleh Bupati Batang Hari Mohd Fadhil Arief, Selasa (25/11/2025).

Acara berlangsung di ruang kaca Rumah Dinas Bupati Batang Hari dan dihadiri anggota DPRD Batang Hari, Bunda Literasi Batang Hari, para Bunda Literasi Kecamatan, serta para kepala OPD.

READ ALSO

Pengaspalan Jalan 8 Km di Mersam Rampung Januari 2026, Sesuai Janji Kadis PUTR Batanghari

PT. VAT Mengucapkan Dirgahayu Provinsi Jambi Ke-69

Dalam sambutannya, Fadhil Arief menegaskan, penerapan aplikasi SRIKANDI merupakan langkah strategis dalam memperkuat pelayanan pemerintahan berbasis elektronik.

Ia menekankan, transformasi digital ini menjadi kunci penting dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, transparan, akuntabel, serta menghadirkan pelayanan publik yang berkualitas dan terpercaya.

“Penerapan Aplikasi SRIKANDI bukan sekadar mengikuti perkembangan teknologi, tetapi untuk meningkatkan efisiensi, memangkas biaya dan waktu, memberantas praktik korupsi pelayanan, serta menciptakan proses kerja yang lebih efektif,” ujarnya.

Fadhil Arief juga meminta seluruh perangkat daerah untuk segera mengoperasikan dan mengimplementasikan aplikasi tersebut. Ia optimistis SRIKANDI akan menjadi lompatan besar dalam mewujudkan E-government berbasis teknologi di Kabupaten Batang Hari, sekaligus mendukung terwujudnya visi “Kabupaten Batang Hari Super Tangguh.”

Fadhil Arief menegaskan, launching aplikasi ini merupakan bukti keseriusan pemerintah daerah dalam mempercepat penerapan sistem persuratan elektronik.

Menurutnya, aparatur pemerintah harus mampu beradaptasi dengan perkembangan digital untuk memperkuat ketepatan dan keakuratan data, terutama dalam pengelolaan kearsipan.

“Arsip adalah rekaman kegiatan yang menjadi aset berharga dan warisan nasional dari generasi ke generasi. Dengan teknologi informasi, kita memiliki peluang besar untuk berinovasi dalam tata kelola kearsipan agar menjadi lebih baik,” tuturnya.

Aplikasi SRIKANDI diharapkan menjadi fondasi kuat bagi pengelolaan arsip modern di lingkungan Pemerintah Kabupaten Batang Hari, sekaligus sebagai langkah nyata dalam meningkatkan layanan publik serta memperkuat integritas pemerintahan di era digital.

Related Posts

Pengaspalan Jalan 8 Km di Mersam Rampung Januari 2026, Sesuai Janji Kadis PUTR Batanghari
BATANGHARI

Pengaspalan Jalan 8 Km di Mersam Rampung Januari 2026, Sesuai Janji Kadis PUTR Batanghari

PT. VAT Mengucapkan Dirgahayu Provinsi Jambi Ke-69
BATANGHARI

PT. VAT Mengucapkan Dirgahayu Provinsi Jambi Ke-69

Malam Puncak Bupati Batang Hari Awards 2025: Ajang Penghargaan dan Pemacu Inovasi Aparatur Desa
BATANGHARI

Malam Puncak Bupati Batang Hari Awards 2025: Ajang Penghargaan dan Pemacu Inovasi Aparatur Desa

Bupati Fadhil Arief Lepas Kontingen NPCI Batang Hari Ikut Peparprov Jambi 2025: Prestasi Menjadi Penyemangat
BATANGHARI

Bupati Fadhil Arief Lepas Kontingen NPCI Batang Hari Ikut Peparprov Jambi 2025: Prestasi Menjadi Penyemangat

Bupati Batang Hari Fadhil Tutup Kompetisi Liga Pelajar
BATANGHARI

Bupati Batang Hari Fadhil Tutup Kompetisi Liga Pelajar

Bupati Fadhil Aief Hadiri Pembukaan MTQ ke-55 Muara Bulian, 431 Kafilah Ikut Meriahkan Syiar Islam
BATANGHARI

Bupati Fadhil Aief Hadiri Pembukaan MTQ ke-55 Muara Bulian, 431 Kafilah Ikut Meriahkan Syiar Islam

Next Post
Sambangi Kabupaten Merangin, Tim KPK Pertama Kali Inspeksi Ke RSU Kolonel Abundjani Bangko

Sambangi Kabupaten Merangin, Tim KPK Pertama Kali Inspeksi Ke RSU Kolonel Abundjani Bangko

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

POPULAR NEWS

No Content Available
Plugin Install : Popular Post Widget need JNews - View Counter to be installed

EDITOR'S PICK

KPK Tahan 2 Tersangka Kasus Korupsi Proyek Fiktif di PT. PP Mencapai Rp46 Milyar

KPK Tahan 2 Tersangka Kasus Korupsi Proyek Fiktif di PT. PP Mencapai Rp46 Milyar

Direktur RSUD Raden Mattaher Jambi Hadiri Launching Gerakan Pembelian Beras Lokal Bagi ASN

Direktur RSUD Raden Mattaher Jambi Hadiri Launching Gerakan Pembelian Beras Lokal Bagi ASN

Bupati Fadhil Serahkan Sertifikat Redistribusi Tanah ke Warga Desa Bungku

Bupati Fadhil Serahkan Sertifikat Redistribusi Tanah ke Warga Desa Bungku

Wabup Robby Hadiri Pemusnahan Barang Bukti Kejahatan

Wabup Robby Hadiri Pemusnahan Barang Bukti Kejahatan

  • Redaksi
  • Hubungi Kami
  • Pasang Iklan

© 2023 BacaJambi.ID

No Result
View All Result
  • RAGAM
  • ADVERTORIAL
  • DAERAH
  • KESEHATAN
  • OLAHRAGA
  • OPINI
  • SELEBRITIS
  • HUKRIM
  • OPINI
  • PEMERINTAHAN
  • PENDIDIKAN

© 2023 BacaJambi.ID

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In